PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN MELALUI PERMAINAN ULAR TANGGA TANTANGAN DALAM MENINGKATKAN PERKEMBANGAN KOGNITIF PADA ANAK USIA DINI

  • Feby Atika Setiawati Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
  • Suyadi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
Keywords: Snakes and Ladders Strategy Game, Cognitive, Early Childhood

Abstract

Early childhood is an important and crucial time for every human being. Children's cognitive development rapidly through stimuli around them. The scope of cognative development in children aged 5-6 years consists of general knowledge and science and mathematics. In developing the ability to know and understand the concept of numbers in a fun way for children, one of them can be done by using the educational game tool snakes and ladders. This study aims to improve the ability of children aged 5-6 years in understanding the concept of numbers through the strategy of snake ladder challenge games. In this study using qualitative research and data collection techniques using interview, observation, and documentation methods. It can be concluded that the strategy of snakes and ladders game can help teachers convey their learning materials in improving cognitive in early childhood.

Abstrak

Masa usia dini adalah masa penting dan krusial bagi setiap manusia. Kognitif anak berkembang pesat melalui rangsangan di sekitar mereka. Lingkup perkembangan kogntif pada anak usia 5-6 tahun terdiri dari pengetahuan umum dan sains serta matematika. Dalam mengembangkan kemampuan mengenal dan memahami konsep angka dengan cara yang menyenangkan bagi anak, salah satunya dapat dilakukan dengan menggunakan alat permainan edukatif ular tangga. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan anak usia 5-6 tahun dalam pemahaman konsep bilangan melalui strategi permainan ular tangga tantangan. Dalam penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hal ini dapat disimpulkan bahwa strategi permainan ular tangga dapat membantu guru menyampaikan materi pembelajarannya dalam meningkatkan kognitif pada anak usia dini.

Kata Kunci:  Strategi Permainan Ular Tangga Tantangan, kognitif, Anak Usia Dini

References

Botutihe, S. N., Smith, M. Bin, Kasan, I. A., & Hilala, R. (2021). Strategi Pembelajaran Physical Distancing PAUD dalam Menghadapi Pandemi Covid19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1536–1543. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.919

Cut Rika Putri, Hasmunir, M. Y. H. (2016). Penerapan Strategi Pembelajaran Murder Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Geografi Dengan Menggunakan Metode Game Edukasi Permainan Miskin Pada Siswa Kelas X IPS 2 Di MAN Banda Aceh 1. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Penidikan Geografi FKIP Unsyiah, Vol. 1 Nom, 27.

Dian Andesta Bujuri. (2008). Analisis Perkembangan Kognitif Anak Usia Dasar dan Implikasinya Dalam Kegiatan Belajar Mengejar. IX NO 1, 39.

Giantika, G. G. (2020). Strategi Komunikasi Guru Dalam Upaya Meningkatkan Proses Pembelajaran Siswa SDN Tebet Barat 01 Jakarta Selatan Di Masa Pandemi Covid -19. 11(30), 143–150.

Gunarsa, S. D. (1984). Psikologi Untuk Keluarga (G. Mulya (ed.)).

Handayani, O. D. (2021). Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Pengembangan Media Pembelajaran PAUD melalui PPG Abstrak. 5(1), 93–102. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.522

Hasan Basri. (2018). Kemampuan Kognitif Dalam Meningkatkan Efektifitas Pembelajaran Ilmu Sosial Bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan, 2.

Hewi, L., & Asnawati, L. (2021). Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Strategi Pendidik Anak Usia Dini Era Covid-19 dalam Menumbuhkan Kemampuan Berfikir Logis Abstrak. 5(1), 158–167. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.530

Ismawati, D., & Prasetyo, I. (2020). Efektivitas Pembelajaran Menggunakan Video Zoom Cloud Meeting pada Anak Usia Dini Era Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 665. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.671

Isti Ratna Dewi, Semara Putra, I. N. W. (2016). Penerapan Bermain Melalui Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Perkembangan Kognitif Pada Anak Kelompok A. Pendidikan Anak Usia Dini Universitan Pendidikan Ganesha, Vol 4 No. .

Karyanto, U. (2017). Edukasia Islamika. Edukasia Islamika, 2(2), 172–190.

Moch Chabib. (2017). Efektivitas Pengembangan Media Permainan Ular Tangga Sebagai Sarana Pembelajaran Tematik SD. Jurnal Pendidikan Teori Penelitian Dan Pengembangan, Vol 2 no 7, 909.

Muhammad Busyro Karim. (2014a). Meningkatkan Perkembangan Kognitif Pada Anak Usia Dini Melalui Alat Permainan Edukatif. PG-PAUD Trunojoyo, 1 nomor 2, 105.

Muhammad Busyro Karim. (2014b). Meningkatkan Perkembangan KOgnitif Pada Anak Usia Dini Melalui Permainan Edukatif. PG-PAUD Trunojoyo, 1 no 2, 104.

Murwani, S., & Dhieni, N. (2020). Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini melalui Pembelajaran Sains Abstrak. 4(1), 133–140. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.254

Rekysika, N. S., & Haryanto, H. (2019). Media Pembelajaran Ular Tangga Bilangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia 5-6 Tahun. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 10(1), 56–61. https://doi.org/10.17509/cd.v10i1.16000

Rifqi Fatihatul Karimah. (2014). Pengembangan Media Pembelajaran Ular Tangga Fisika Untuk Siswa SMP/MTS Kelas VIII. Jurnal Pendidikan Fisika, Vol.2 Nomo, 7.

Salahudin. (2011). filsafat Pendidikan (P. Setia (ed.)).

Si, D., Stkip, P., Tuanku, P., & Riau, T. (2016). Jurnal paud tambusai. 2(2005).

Sudrajat, C. J., Agustin, M., Kurniawati, L., & Karsa, D. (2020). Strategi Kepala TK dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan pada Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 508. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.582

Sugiyono. (2016). Memahami Penelitian Kualitatif (Alfabeta (ed.); cet. ke 2).

Tiapani Liani Dewi. (2017). Penggunaan Media Permainan Ular Tangga Pada Pembelajaran Pips Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pembagian WilayahWaktu Di Indonesia. Jurnal Pena Ilmiah, Vol 2 No 1, 2094.

Yurike Dwi Arimbi. (2018a). Menigkatkan Perkembangan kognitif Melalui Kegiatan Mind Mapping. Jurnal Ilmiah Potensia, Vol 3(1), 69.

Article Metrics
Abstract views: 3564
pdf downloads: 3392
Published
2021-03-31
How to Cite
Atika Setiawati, F., & Suyadi. (2021). PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN MELALUI PERMAINAN ULAR TANGGA TANTANGAN DALAM MENINGKATKAN PERKEMBANGAN KOGNITIF PADA ANAK USIA DINI. Jurnal Buah Hati , 8(1), 49-61. https://doi.org/10.46244/buahhati.v8i1.1274
Section
Articles