KEMAMPUAN GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK) DALAM MENYUSUN LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI SD NEGERI SE KOTA BANDA ACEH

  • Dadi Dartija STKIP Bina Bangsa Getsempena
Keywords: Classroom Action Research

Abstract

 

The purpose of this research is to know the ability of Physical Education, Sport and Health (PJOK) teachers in preparing the report of classroom action research in elementary schools in Banda Aceh city. This research question is how the ability of teachers of Physical Education, Sports and Health in preparing reports of classroom action research in elementary schools in Banda Aceh city? This research uses qualitative approach. The subject of this research is obtained by purposive sampling technique. The subjects of the study were teachers of PJOK in elementary schools in Banda Aceh city, amounting to four teachers from four elementary schools in Banda Aceh City. Data collection techniques used in this study using questionnaires and interviews. Based on the result of the research, it can be concluded that 1) PJOK teachers in elementary schools in Banda Aceh city have not been able to make a class action research report well. This is because the difficulty in using the computer so that the impact on the lack of ability of teachers in using computers. 2) PJOK teachers in elementary schools in Banda Aceh City receive training that has not been maximally related to the preparation of class action research report. This causes the teacher to require typing services on computer rentals. Therefore, they hope to the relevant agencies to facilitate workshop activities in the framework of preparation of classroom action research report in a sustainable manner.

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan guru Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK) dalam menyusun laporan penelitian tindakan kelas di SD Negeri se Kota Banda Aceh. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana kemampuan guru Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK) dalam menyusun laporan penelitian tindakan kelas di SD Negeri se Kota Banda Aceh? Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Subyek penelitian ini diperoleh dengan teknik purposive sampling. Subyek penelitian adalah guru PJOK di SD Negeri se Kota Banda Aceh berjumlah empat orang guru yang berasal dari empat SD Negeri se Kota Banda Aceh. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan instrumen angket dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa 1) Guru PJOK di  SD Negeri se Kota Banda Aceh belum mampu membuat laporan Penelitian Tindakan Kelas dengan baik. Hal ini dikarenakan kesulitan dalam menggunakan komputer sehingga berdampak pada kurangnya kemampuan guru dalam menggunakan komputer. 2) Guru PJOK di  SD Negeri se Kota Banda Aceh mendapatkan pelatihan yang belum maksimal terkait dengan penyusunan laporan penelitian tindakan kelas. Hal ini menyebabkan guru memerlukan jasa pengetikan pada rental komputer. Oleh karena itu mereka berharap kepada instansi terkait untuk dapat memfasilitasi kegiatan workshop dalam rangka penyusunan laporan penelitian tindakan kelas secara berkelanjutan.

Kata Kunci: Penelitian Tindakan Kelas

References

Direktorat Tenaga Kependidikan. 2010. Membimbing Guru dalam Penelitian Tindakan Kelas. Kementerian Pendidikan Nasional: Jakarta.

Ibrahim. Rusli. (2010). Peranan dan Tanggung Jawab Guru. http//;www.google.co.id

Kunandar. 2008. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas, Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Mulyasa, E. (2005). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Santoso, Djoko, dkk. 2010. Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas bagi Guru SMK Muhammadiyah Patuk Gunung Kidul. Universitas Negeri Yogyakarta:Laporan Kegiatan PPM.

Surachmad, W. 2003. Pengantar Pendidikan Ilmiah Dasar: metode dan teknik. Bandung:Tarsito.

Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional, (2008). UU RI No. 20 Th. 2003. Jakarta: Sinar Grafika.
Article Metrics
Abstract views: 238
pdf downloads: 337
Published
2017-10-31
How to Cite
Dadi Dartija. (2017). KEMAMPUAN GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK) DALAM MENYUSUN LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI SD NEGERI SE KOTA BANDA ACEH. Jurnal Penjaskesrek, 4(2), 95-105. https://doi.org/10.46244/penjaskesrek.v4i2.783
Section
Articles