HUBUNGAN PERCAYA DIRI DENGAN HASIL BELAJAR PJOK DI SMPSE–KECAMATAN ULE KARENG BANDA ACEH TAHUN PELAJARAN 2016-2017

  • Heri Adi S Univeritas Serambi Mekkah
Keywords: Confident, Learning Outcomes

Abstract

This research entitled: Confidence Relationship with Learning Results PJOK in SMP Se-Sub Ule Kareng Banda Aceh Lesson 2016/2017. The purpose of this research is to know the relationship between confidence with learning outcomes of PJOK in SMU Se-Kecamatan Ule Kareng Banda Aceh Lesson Year 2016-2017. Approach in this research is quantitative approach with correlation technique. The population is all junior high school students in ulu kareng sub-district of Banda Aceh, amounting to 151 students. Sampling technique using random sampling, researchers only take 20% or 30 students. Data collection techniques for measuring self-esteem using questionnaires, and for measuring learning outcomes using documentation of student grades semester semester. Data were analyzed by using the moment product correlation formula. The results showed that there is a significant correlation between students' self-confidence in learning outcomes of PJOK for junior high school students in ulu kareng sub-district of Banda Aceh in the academic year 2016/2017 that is confidence contributed to learning achievement of PJOK of 56.25% and the rest 43.37 %, influenced by other factors.

 

Abstrak

Penelitian ini berjudul: Hubungan Percaya Diri dengan Hasil Belajar PJOK di SMP Se-Kecamatan Ule Kareng Banda Aceh Tahun Pelajaran 2016/2017. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara percaya diri dengan hasil belajar PJOK di SMP Se-Kecamatan Ule Kareng Banda Aceh Tahun Pelajaran 2016-2017. Pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik korelasional. Populasi adalah seluruh siswa SMP se-kecamatan ule kareng Banda Aceh yang berjumlah 151 siswa. Teknik pengambilan sampel menggunakan random sampling, peneliti hanya mengambil 20% atau 30 orang siswa. Teknik pengumpulan data untuk mengukur rasa percaya diri menggunakan angket, dan untuk mengukur hasil belajar menggunakan dokumentasi nilai raport siswa semester genap. Data dianalisis dengan menggunakan rumus korelasi produk momen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara percaya diri siswa terhadap hasil belajar PJOK padasiswa SMP se-kecamatan ule kareng Banda Aceh tahun pelajaran 2016/2017 yaitu rasa percaya diri memberi kontribusi terhadap hasil belajar PJOK sebesar 56,25% dan sisanya 43,37%, dipengaruhi oleh faktor lain.

Kata Kunci: Percaya Diri, Hasil Belajar

References

Arikunto. 2003. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta

-----------. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

-----------. 1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek (Edisi Keempat). Jakarta: Rineka Cipta.

Bahar. 2003. Inovasi Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia

Budiningsih. 2012. Belajar dan Pembelajaran. Rineke Cipta. Jakarta

Dalyono. 1997. Psikologi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta.

Hakim. 2002. Mengatasi Rasa Tidak Percaya Diri. Jakarta: Puspa Swara

Harsono. 2009. Latihan Kondisi Fisik. Yogyakarta: FIK UNY.

Kamus Besar Bahasa Indonesia. 2002. Jakarta: Depdiknas.

Lauster. 2006. Tes Kepribadian. Jakarta : Gaya Media Pratama.

Margono. 2007. Atletik.Yogyakarta. UniversitasNegeri Yogyakarta..

Nashar. 2004. Belajar dan Pembelajaran. Makassar: Badan Penerbit UNM.

Rahmat. 2000. Pembelajaran dan Pencapaian Belajar Siswa. Bandung: Pustaka Ilmu.

Rusman. 2007. Faktor-Faktor Percaya Diri. Jakarta: Gaya Media Pratama

Suyabata. 2002. Psikologi Pendidikan. CV. Rajawali. Jakarta.

Sumantri. 2008. Menggagas Pendidikan Pembaharuan. Bandung : PPS-UPI dan PT. Remaja Rosdakarya.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Soemanto. 2012. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Sudjana. 2005. Metode Statistika Edisi ke-6.Bandung : Tarsito

Syarifudin. 2007. Metode Penelitian.Yogyakarta: Pustaka Pelajar Ofse

Sutrisno, hadi. 2005. Analisis Regresi. Yogyakarta: Andi Offset.
Article Metrics
Abstract views: 50
pdf downloads: 243
Published
2017-10-31
How to Cite
Heri Adi S. (2017). HUBUNGAN PERCAYA DIRI DENGAN HASIL BELAJAR PJOK DI SMPSE–KECAMATAN ULE KARENG BANDA ACEH TAHUN PELAJARAN 2016-2017. Jurnal Penjaskesrek, 4(2), 292-300. https://doi.org/10.46244/penjaskesrek.v4i2.794
Section
Articles