MODEL SENAM DAYAK KALIMANTAN TENGAH

  • Jurdan Martin Siahaan1 Universitas PGRI Palangkaraya
  • Haryono Universitas PGRI Palangkaraya
  • Dicky Arianto Kamin Universitas PGRI Palangkaraya
Keywords: Model development, aerobics, senior high school children, dayak central kalimantan

Abstract

This research is directed to high school students in the City of Palangkaraya, Central Kalimantan, with the aim to cultivate the community and promote sports in order to nourish the life of the nation in general and make the people of Palangkaraya fit and love the culture of Central Kalimantan in particular. This research can be used as one of the guidelines or considerations in the development of Central Kalimantan Dayak aerobics. This research uses Research and development method refers to the method of Borg and Gall. The research instrument data was validated by several expert experts in their field which were then applied to the Central Dayak gymnastics. Data retrieval in this study was conducted through in-depth interviews, observation, questionnaires. Analysis of data from observations with Descriptive qualitative shows the desire of children to practice Central Kalimantan Dayak exercises and are interested in doing so because it shows the characteristics of the movement and lifts the local wisdom of Central Kalimantan. thus it can be concluded that the Kalteng Dayak gymnastic model is very popular and suitable for high school students because it is very pleasant and thick with local culture.

 

Abstrak

Penelitian ini diarahkan kepada siswa siswi SMA Negeri se-Kota Palangkaraya Kalimantan tengah bertujuan untuk mengolahragakan masyarakat dan memasyarakatkan olahraga guna untuk menyehatkan kehidupan bangsa pada umumnya dan membuat masyarakat palangkaraya bugar dan cinta akan budaya kalimantan tengah pada khusunya. Penelitian ini dapat dijadikan sebagai salah satu pedoman atau pertimbangan dalam pengembangan senam aerobik dayak Kalimantan tengah. Penelitian ini menggunakan metode Research and development mengacu kepada metode Borg dan Gall. Data instrumen penelitian divalidasi oleh beberapa pakar ahli dibidangnya yang kemudian diterapkan pada senam dayak kalteng.Pengambilan data dalam penelitian ini dilakukan melalui wawancara yang mendalam, observasi, kuisioner. Analisis data hasil pengamatan dengan kualitatif deskriptif menunjukkan keinginan anak untuk berlatih senam dayak kalteng dan tertarik untuk melakukanya karena sangat menunjukkan ciri khas gerakan dan mengangkat kearifan lokal Kalimantan Tengah. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model senam dayak Kalteng sangat diminati dan cocok untuk Siswa SMA N karena sangat menyenangkan dan kental akan budaya lokal. 

Kata Kunci : Pengembangan model, senam aerobik, anak SMA, dayak kalimantan tengah

References

Abdul Kadir Ateng.1992. Asas dan Landasan Pendidikan Jasmani.Jakarta: Depdikbud.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 1962. Sejarah Pendidikan Daerah Kalimantan Tengah. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Pemerintah Provinsi kalimantan Tengah. 1997. Panca Windu Provinsi Daerah Tingkat I Kalimantan Tengah. Pemda. Provinsi Kalimanatan Tengah.

Pemerintah Palangka Raya. 2003. Sejarah Kota Palangka Raya. Bappeda Kota Palangka Raya.

Salim Agus. 2008. Senam Aerobik. Bandung: Nuansa

Soemitro. 1992. Permainan Kecil: Depdikbud

Sugiyanto dan Sujarwo. 1993. Perkembangan Belajar Gerak I. Jakarta: Depdikbud

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif dan R&d. Bandung: Depdikbud. 72

Suharsimi Arikunto. 2006. Metodologi Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Suherman Dan Bahagia. 2000. Prinsip-prinsip Pengembangan dan Modifikasi Cabang Olahraga. Jakarta: Depdiknas.

Sukintaka. 1992. Teori Bermain Untuk D2 PGSD PENJASKES. Depdiknas.

Tjilik Riwut, Samanan Mantikei, Maneser Panatau Tatu Hyang: Menyelami Kekayaan Leluhur, Pustakalima, Palangka Raya

_______________ , (1963), Ngaju Religion: The conception of God Among a South Borneo People.

--------------, 1979. Kalimantan Membangun. Jakarta: PT Jayakarta Agung Offset

--------------, 1993. Kalimantan Membangun : Alam dan Kebudayaan. Yogyakarta : PT.

Tim Aspek Sejarah Daerah Kalimantan Tengah.1982. Sejarah Pendidikan Kalimantan Tengah. Departemen Pendidikan dan kebudayaan.
Article Metrics
Abstract views: 120
pdf downloads: 191
Published
2018-10-31
How to Cite
Jurdan Martin Siahaan1, Haryono, & Dicky Arianto Kamin. (2018). MODEL SENAM DAYAK KALIMANTAN TENGAH. Jurnal Penjaskesrek, 5(2), 198-215. https://doi.org/10.46244/penjaskesrek.v5i2.820
Section
Articles