ANALISIS PEMBELAJARAN IPA SECARA DARING DI KELAS TINGGI SEKOLAH DASAR PADA MASA PANDEMI COVID-19

  • Kartono Kartono Universitas Tanjungpura
Keywords: online learning, science, pandemic, elementary school

Abstract

The Covid-19 pandemic that hit Indonesia had a direct impact on learning activities in elementary schools, including science learning, so that face-to-face learning was shifted to online learning. This study aims to analyze online learning activities, supporting factors, obstacles faced, and the effectiveness of online learning during the Covid-19 pandemic. This research was conducted an elementary school of Pontianak Kota Regency, Pontianak City from March to April 2021. This study used a qualitative descriptive method to provide an overview of online learning an elementary school of Pontianak Kota Regency. This study uses data from semi-structured interviews given to classroom teachers, students, and parents. Data analysis used the analysis technique of Miles & Huberman through four stages, namely data collecting, data reduction, data presentation, and conclusion drawing/verification. The results of this study show that the Covid-19 pandemic has an impact on learning activities. Online learning is carried out using Google Meet and WhatsApp media. Supporting factors and obstacles in online learning, namely communication tools, internet networks, student motivation, and support from parents. Online learning is felt to be less effective because the material is not fully conveyed to students. Most of the activities are carried out only by giving material briefly and assigning assignments and collecting assignments. Thus, there is a need for breakthrough steps that teachers need to take so that learning is not monotonous and can be meaningful for students even in a state of online learning.

Abstrak

 

Adanya pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia secara langsung sangat berdampak pada kegiatan pembelajaran di sekolah dasar, termasuk pembelajaran IPA sehingga pembelajaran tatapp muka dialihkan ke pembelajaran online. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara daring kegiatan pembelajaran, faktor pendukung, kendala yang dihadapi, dan keefektifan pembelajaran daring selama Pandemi Covid-19. Penelitian ini dilaksanakan di sekolah dasar Kecamatan Pontianak Kota dari bulan Maret sampai April 2021. Ini Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk memberikan gambaran pembelajaran online di sekolah dasar Kecamatan Pontianak Kota. Penelitian ini menggunakan data dari wawancara semi terstruktur yang diberikan kepada guru kelas, siswa, dan orang tua siswa. Analisis data menggunakan teknik analisis Miles & Huberman melalui empat tahap, yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan pandemi Covid-19 berdampak pada kegiatan pembelajaran. Pembelajaran secara daring dilakukan dengan menggunakan media Google Meet dan WhatsApp. Factor pendukung dan yang menjadi hambatan dalam pembelajaran online, yaitu alat komunikasi, jaringan internet, motivasi siswa, dan dukungan dari orang tua. Pembelajaran daring dirasakan kurang efektif karena materi tidak tersampaikan seluruhnya kepada siswa. Sebagian besar kegiatan dilakukan hanya dengan memberikan materi secara singkat dan pemberian tugas serta mengumpulkan tugas. Dengan demikian perlu adanya langkah terobosan yang perlu dilakukan guru agar pembelajaran tidak monoton dan bisa bermakna bagi siswa meskipun dalam keadaan pembelajaran daring.

Kata Kunci:  pembelajaran daring, IPA, pandemi, sekolah dasar

References

Arikunto, S. (2012). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta

Basilaia, G. & Kvavadze, D. (2020). Transition to online education in schools during SARSCoV-20-coronavirus (Covid-19) Pandemic in Georgia. Pedagogical Research, 5(4):1–9.

Cahyati, N., & Kusumah, R. 2020. Peran orang tua dalam menerapkan pembelajaran di rumah saat pandemi Covid 19. Jurnal Golden Age, 4(1):152-159.

Dewi, W.A.F. 2020. Dampak Covid-19 terhadap implementasi pembelajaran daring di Sekolah Dasar. EDUKATIF : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1): 55-61.

Dhawan, S. 2020. Online learning: a panacea in the time of Covid-19 crisis. Journal of Educational Technology Systems, 49(1): 5-22.

Dwi, B., Amelia, A., Hasanah, U., & Putra, A.M. (2020). Analisis keefektifan pembelajaran
online di masa pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(1):28-37

Elfrianto, E., Dahnial, I., & Tanjung, B.N. 2020. The competency analysis of principal against teachers in conducting distance learning in Covid-19 pandemic. Jurnal Tarbiyah, 27(1):156-171

Ghasya, D. A. V., Salimi, A., & Pranata, R. (2021). Analisis Keterlaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh Mata Pelajaran Matematika Di Kelas Tinggi Sekolah Dasar Pada Masa Pandemi Covid-19. Numeracy, 8(1), 41-57

Milman, N.B. (2015). Distance education. International Encyclopedia of the Social & Behavioral Sciences: Second Edition, 567-570

Mulyasa, E. (2007). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan: Sebuah Panduan Praktis. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Prawiradilaga, D.S., Wirasti, M.K., Siregar, E., Suprayekti, Nursetyo, K.I., & Ariani, D. (2013). Pengembangan Bahan Ajar Lokakarya Content Design of Web-Based Learning, Jakarta: Prenadamedia Group

Purwanto, A., Pramono, R., Asbari, M., Santoso, P.B., Wijayanti, L.M., Choi, C.H., & Putri, R.S. (2020). Studi eksploratif dampak pandemi covid-19 terhadap proses Pembelajaran online di Sekolah Dasar. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1):1-12

Riyana, C. (2013). Produksi Bahan Pembelajaran Berbasis Online, Universitas Terbuka, Tangerang Selatan
Rigianti, H.A. 2020. Kendala pembelajaran daring guru Sekolah Dasar di Kabupaten Banjarnegara. Journal Elementary School, 7(2):297-302

Singh, V. & Thurman, A. (2019). How many ways can we define online learning? A systematic literature review of definitions of online learning (1988-2018). American Journal of Distance Education, 33(4):289-306

Subandi, S., Choirudin, C., Mahmudi, M., & Nizaruddin, N. (2018). Building interactive communication with Google Classroom. International Journal of Engineering & Technology, 7(2.13):460– 463

Sonjaya, D. N., & Disman, D. (2021). The Effectivity Of Online Learning In Exploring Mathematical Ability Of Elementary Students Assisted Whatsapp Group Application. Jurnal Tunas Bangsa, 8(1), 31-41

Sukur, M. H. 2020. “Penanganan Kesehatan Di Masa Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Hukum Kesehatan”. Journal Incio Legis. 1(1)
Article Metrics
Abstract views: 560
pdf downloads: 381
Published
2021-08-31
How to Cite
Kartono, K. (2021). ANALISIS PEMBELAJARAN IPA SECARA DARING DI KELAS TINGGI SEKOLAH DASAR PADA MASA PANDEMI COVID-19. Jurnal Tunas Bangsa , 8(2), 193-205. https://doi.org/10.46244/tunasbangsa.v8i2.1648
Section
Articles