BAHASA ANAK AUTIS PADA SLB CINTA MANDIRI LHOKSUMAWE

  • Ezmar Universitas Syiah Kuala
  • Ramli Universitas Syiah Kuala Banda Aceh
Keywords: Bahasa, Autis, SLB Cinta Mandiri

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemerolehan bahasa anak autis pada SLB Cinta Mandiri Lhokseumawe.Target khusus yang ingin dicapai adalah untuk memperoleh informasi tentang pemerolehan berbahasa anak autis, khususnya aspek berbicara.Adapun pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif karena data yang dianalisis dan hasil analisisnya berbentuk deskripsi fenomena berbentuk kata-kata.Data dalam penelitian ini diperoleh berdasarkan tuturan atau bahasa anak autis, sedangkan sumber data adalah siswa autis dan guru di SLB Cinta Mandiri Lhokseumawe.Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah metode cakap dan metode simak.Kemudian, teknik analisis data dilakukan dengan tiga tahapan, yaitu tahap reduksi data, tahap penyajian data, dan tahap penyimpulan.Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pemerolehan bahasa anak autis berbeda jauh dengan anak normatif. Penelitian terhadap enam orang siswa autis ditemukan bahwa lima orang dengan tingkat pemerolehan bahasanya baik, dan satu orang kategori kurang. Pemerolehan berbahasa anak autis, khususnya aspek berbicara terjadi sangat lambat dan bahkan membutuhkan waktu lama untuk dapat menggunakan kalimat dengan baik dan benar.

References

Alwi, Hasan. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi ketiga. Balai Pustaka: Jakarta.

Anna, Lusia. 2011. Lima Faktor Penyebab Autisme. (online), (http://health.kompas.com/read/2011/01/11/09501535/Lima.Faktor.Penyebab.Autis diakses, 28 Maret 2014)

Chaer, Abdul. 2003. Linguistik Umum. Jakarta :Rineka Cipta.

Chaer, Abdul. 2002. Psikolinguistik Kajian Teoritik. Jakarta: Rineka Cipta.

Depdiknas, 2005.Kamus Besar Bahasa Indonesia.Jakarta: Balai Pustaka.

Efendi, Mohammad. 2006. Pengantar Psikopedagogik Anak Berkelainan. Jakarta: Bumi Aksara.

Gina Green. 2008, Autism and ABA.Jakarta: Gramedia.

Handojo, Y. 2008. Autisme Pada Anak. Jakarta: PT. Bhuana Ilmu Populer.

Keraf, Gorys. 2004. Komposisi Sebuah Pengantar Kemahiran Bahasa. Flores:Nusa Indah.

__________. 1994. Komposisi: Sebuah Pengantar Kemahiran Bahasa.Flores: Nusa Indah.

Moleong, L, J. 2000. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Remaja Rosda Karya.

Mimi, 2009.Stimulus Kemampuan Berbahasa Anak Autis. (online) http://mypapirus-papirus.blogspot.com/2009/06/autisme-psikolinguistik.html, diakses 10 Oktober 2014.

Pamodji, Gayatri. 2007. Seputar Autisme Jakarta: Gramedia.

Sari, elly.2013. Pembelajaran Adaptif bagi Anak Berkebutuhan Khusus.Jakarta: Luxima.

Safatia, Triantoro. 2005. Autisme. Yokyakarta: Graha Ilmu.

Siegel B. (1996). The Word of The Autistic Child. New York: Oxford University Press.

Syakur, Nazri, 2008.Proses Psikologik dalam Pemerolehan dan Belajar Bahasa, Yogyakarta: Teras.

Sugiyono, 2008.Metode Penelitian Kunatitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suhartono. 2005. Pengembangan Keterampilan Bicara Anak Usia Dini. Jakarta: Diknas.

Sudiyanto, Aris. 2001. “Gangguan Perkembangan Anak Autis”. Seminar Ehari Diagnosa dan Intervensi Serta Peran Ortu dalam Menangani Autis.Surakarta.RS. Dr. Oen.

Sudaryanto. 1993. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa (Pengantar Penelitian Wahana Kebudayaan secara Linguistik). Yogyakarta: DutaWacana University Pressa.

Tarigan, Henry Guntur. 1988. Pengajaran analisis kesalahan berbahasa. Bandung: Angkasa.

Article Metrics
Abstract views: 288
pdf downloads: 232
Published
2014-07-31
How to Cite
Ezmar, & Ramli. (2014). BAHASA ANAK AUTIS PADA SLB CINTA MANDIRI LHOKSUMAWE. Jurnal Metamorfosa , 2(2), 1-18. Retrieved from https://ejournal.bbg.ac.id/metamorfosa/article/view/104
Section
Articles