PERENCANAAN KARIR SISWA SMA MELALUI PENYEDIAAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK DISKUSI

  • sariakin Uiversitas Bina Bangsa Getsempena
  • Burhanuddin Burhanuddin Universitas Serambi Mekkah
  • Nurlena Andalia Universitas Serambi Mekkah
Keywords: Perencanaan karir, Layanan bimbingan kelompok, tehinik diskusi

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pemberian layanan bimbingan kelompok teknik diskusi dapat membantu siswa dalam menentukan perencanaan karir siswa kelas XI SMA Negeri 1 Darul Imarah.Subjek dari penelitian ini yaitu siswa/siswi kelas XI yang berjumlah 10 siswa dan nilai perencanaan karirnya sangat rendah, dilihat dari pre-test yang dilakukan. Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu berupa angket. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji beda (uji t). Karena hasil rhitung lebih besar dari rtabel, yaitu 0,746 lebih besar dari 0,36, uji validitas instrumen angket yang dibagikan kepada siswa dapat dianggap valid. Hasil penelitian menunjukkan bahwa layanan bimbingan kelompok yang menggunakan teknik diskusi memengaruhi perencanaan karir siswa di kelas XI SMA Negeri 1 Darul Imarah. Uji t, dengan hasil thitung lebih besar dari ttabel, yaitu 2,664 lebih besar dari 1,812, menunjukkan efek yang signifikan, dapat diterima, pada perencanaan karir siswa.


Abstract
The purpose of this study was to determine the provision of group guidance services discussion techniques can help students in determining the career planning of class XI students of SMA Negeri 1 Darul Imarah.The subjects of this study were class XI students totaling 10 students and their career planning scores were very low, seen from the pre-test conducted. The instrument used in this research is a questionnaire. The data analysis technique in this study uses a t-test. Because the result of rcount is greater than rtable, which is 0.746 greater than 0.36, the validity test of the questionnaire instrument distributed to students can be considered valid. The results showed that group guidance services using discussion techniques influenced students' career planning in class XI SMA Negeri 1 Darul Imarah. The t-test, with the result of tcount greater than ttable, which is 2.664 greater than 1.812, shows a significant effect, acceptable, on students' career planning.

References

Atmaja, Twi Tandar. 2014. “Upaya Meningkatkan Perencanaan Karir Siswa Melalui Bimbingan Karir Dengan Penggunaan Media Modul.” Psikopedagogia Jurnal Bimbingan Dan Konseling 3 (2): 57.

Arikunto. 2010. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rhineka Cipta

Dillard, Wulan Ayodya. 2013. Mau Kemana Setelah SMK? Jakarta : Esensi, Erlangga Group.

H. Bahdin dan Ardial. 2010. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Jakarta : Kencana.

Kamil, B., & Daniati, D. (2017). Layanan informasi karir dalam meningkatkan kematangan karir pada peserta didik kelas X di sekolah madrasah aliyah qudsiyah kotabumi lampung utara tahun pelajaran 2016/2017. KONSELI: Jurnal Bimbingan Dan Konseling (E-Journal), 3(2), 185-196.

Ketut, Dewa. 2016. “Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan Dan Konseling Di Sekolah Edisi Revisi.”

Komara, I. B. (2016). Hubungan antara kepercayaan diri dengan prestasi belajar dan perencanaan karir siswa. Jurnal Psikopedagogia, 5(1), 33-42.

Margono, S. 2007. Metodologi penelitian pendidikan. Jakarta: Rhineka Cipta.

Poerwadarminta, W. J. S. 1993. Kamus Umus Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Prayitno. (1995). Dasar-dasar Bimbingan dan Konseling. Jakarta : Rineka Cipta

Pratama, B. D., & Suharnan, S. (2014). Hubungan antara konsep diri dan internal locus of control dengan kematangan karir siswa SMA. Persona: Jurnal Psikologi Indonesia, 3(03).

Romlah. Ruslan A. Gani. 2012. Bimbingan Karir. Bandung : Angkasa.

Rosyada, A. ., & Setyawan, DA . (2023). Pengaruh layanan bimbingan kelompok dengan Teknik diskusi kelompok untuk meningkatkan perencanaan karier siswa kelas IX MTS NU Miftahul Falah Cendono Dawe Kudus. Bahari : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia , 1 (11), 1330–1337. Diambil dari https://jurnal.arkainstitute.co.id/index.php/nautical/article/view/605

Sartika, M., & Yandri, H. (2019). Pengaruh layanan bimbingan kelompok terhadap konformitas teman sebaya. Indonesian Journal of Counseling and Development, 1(1), 9-17.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R & D. Bandung: Cv Alfabeta.

Sugiono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Super 2009 (http://ekonomi.kompasiana.com/manajemen/2011/07/06/definisi-karier-378941.html, diakses pada 14 Maret 2013).

Sukardi, 2008. Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah (Edisi Revisi). Jakarta: Rineka Cipta.

Suyanto, 2008. Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah (Edisi Revisi). Jakarta: Rineka Cipta.

Article Metrics
Abstract views: 76
PDF downloads: 160
Published
2024-05-27
How to Cite
sariakin, Burhanuddin, B., & Andalia, N. (2024). PERENCANAAN KARIR SISWA SMA MELALUI PENYEDIAAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK DISKUSI. Jurnal Metamorfosa , 12(1), 61-74. https://doi.org/10.46244/metamorfosa.v12i1.2634
Section
Articles